Cara buat cv online cepat dengan hasil menarik

Cara buat cv online - CV atau yang sering kita kenal Currivulum Vitae yang merupakan sebuah syarat yang harus dipenuhi untuk melamar kerja di suatu Perusahaan. Dari pihak perusahaan bagian pelamar kerja akan melakukan screening CV yang sekirannya cocok untuk menepati posisi yang dibutuhkan oleh perusahaan itu. 

Dan bagi sobat yang baru lulus Sekolah atau kuliah yang sedang berusaha untuk mendapatkan kerjaan atau untuk siapapupun yang sedang akan mencari kerja di sebuah perusahaan atau badan khusus tertentu tetaplah semangat jangan pernah putus asa, karena pasti akan ada 1 dari 20 perusahaan yang menerimamu.


Menurut penelitian dan survey dibutuhkan 6 detik untuk memeriksa sebuah CV, jika seorang perekrut membutuhkan waktu lebih dari 6 menit untuk membaca CV mu berarti dia ada ketertarikan kepadamu, bisa-bisa anda akan dipanggil untuk lanjut ke tahap wawancara awal, Seperti apa cara membuat CV ? carannya adalah siapkan dulu semua berkas yang sekirannya diperlukan untuk membuat CV mu buat dengan sebagus mungkin.

dan biasannya berkas yang dipakai untuk melamar kerja adalah CV, surat lamaran kerja, berkas riwayat pendidikan fotokopi ijazah, berkas-berkas lain seperti SKCK, NPWP, dan lainnya, sertifikat keahlian, surat pengalaman kerja kalau ada, sertifikat juara lomba mungkin jika pernah ikut lomba dan dapat juara bisa sekalian sobat lampirkan sekalian.

Nah disini CV akan menjadi penentu apakah seorang bisa lanjut ketapa selanjutnya atau tidak jika lanjut dan sesuai setelah dilakukan wawancara, maka akan diterima dan apabila tidak sesuai pasti ditolak, setiap pencari kerja harus diwajikan tau seperti apa membuat cv yang sesuai dan secara tidak langsung cv sendiri merupakan sebuah cerminan atau gambaran terhadap seseorang terlihat profesional atau tidak.

dan pada tulisan kali ini admin wsm project akan berbagi perihal cv dengan sangat lengkap dan seperti apa cara membuatnya dengan berbagai metode, tentunya dengan hasil yang menarik dan memenangkan kompetisi pencarian kerja, ibarat melamar ke calon mertua pasti juga membutuhkan persiapan juga kan seperti mental, dan lain lain perlihatkan supaya calon mertua yakin.

Sama halnya seperti membuat cv, supaya bisa diterima pastinya kita membutuhkan CV yang bagus dan tentunya juga dibarengi dengan pengalaman serta isi yang lengkap dan jelas.

Pengertian CV
Jika ada yang belum terlalu mengerti apasih sebenarnya cv itu ?. CV atau Curriculum Vitae merupakan daftar riwayat hidup. Salah satu dokumen penting yang disiapkan untuk melamar kerja, dan untuk keperluan lain seperti mendapat beasiswa atau melamar calon istri dengan CV taaruf

Seperti namanya, CV memberikan informasi tentang riwayat hidup kamu. yang berisi isinya tentu yang berkaitan seputar kehidupanmu seperti nama, riwauat pendidikan, ketrampilan, pengalaman kerja, prestasi, dan informasi lainnya yang berkaitan tentang dirimu sob. 

CV yang baik adalah harus bisa menarik perhatian perekrut agar mau melihat semua berkas milikmu lebih lama. di poin-poin selanjutnya admin akan menjelaskan cara membuat cv yang baik agar bisa menarik hati pelamar kerja.

Membuat CV Yang Baik
Mungkin jika sobat sudah melamar dibanyak perusahaan sampai capek dan kesel, namun belum ada panggilan wawancara kerja, dan bahkan sudah hampir mau putus asa, mungkin itu karena cv sobat bermasalah. Lalu, Seperti apa membuat CV yang baik ? Menurut channel Mudacumasekali yang menjelaskan tentang cara membuat cv yang benar dan baik menjelaskan intisari yang harus ada dalam sebuah cv untuk melamar kerja.

Akan menjadi percuma jika CV yang subat buat hanya copy-paste tanpa tahu persis apa intisari di dalammnya, dan pastikan harus ada prinsip-prinsip dalam sebuah cv, seperti 
  • Kejujuran -  Pastikan buat cv dengan informasi sejujur-jujurnya sekecil apapun itu, jika mencoba memasukkan info yang salah meski sekecil apapun itu harus bisa dipertanggung jawabkan kebenarannya semisal contoh sobat belum lulus namun ditulis sudah lulus itu merupakan sebuah penipuan.

  • HRD gak Punya banyak waktu - HRD tidak memiliki waktu, tida tidak seberapa tau tentang diri mu dan hobi, dan seberapa tertarik tentang dirimu, semua akan terwakilkan oleh cv mu sob, dan pastinya HRD tidak akan melihat dalaman kebaikan hati mu sob, karena yang sobat kumpulkan pertama kali dan terlihat secara kasat mata adalah CV, pastikan buat cv yang menjual dan bisa dipertangung jawabkan kebenarannya.

  • Kata-Kata yang Menjual - bayangkan sobat akan membeli sebuah jasa digital dan apa kata-kata yang sobat inginkan agar semakin yakin untuk membeli sebuah jasa tersebut, dan kata-kata yang harus ada dalam sebuah cv adalah kata-kata yang harus menjual sebuah produk, itu. dan pastikan juga sosial media sobat update, dan juga pastikan tidak ada kata-kata, Ucapan kebencian atau hate speech, kenapa harus seperti itu ? karena perekrut akan melakukan screening terhadap sosial media mu 
Berdasarkan HRD yang berhasil admin tanya HRD akan melihat terutama kemampuan kamu, kamu bisa apa dan apa keahlianmu yang sobat bisa. pastikan menulis dari kiri atas, karena di indonesia awal baca dari kirikan? beda lagi jika tinggal di Arab pasti dari kanan. Tuliskan inti keahlian mu di bawah nama, karena perekrut akan langsung melihat itu karena sesuai dengan kebutuhan perusahaan.

[Baca Juga : Download CV taaruf]

Dibawah ini admin akan membuat cara membuat cv secara online yang sangat mudah dan dipastikan setiap anak millenial akan bisa membuatnya.

Cara buat cv online
Membuat cv secara online merupakan langkah yang cepat karena tidak perlu install aplikasi tambahan apapun cukup install browser dan pastikan terkoneksi ke jaringan internet. Salah satu aplikasi desain berbasis web yang saat ini sudah sangat tenar. mungkin sobat juga sudah tahu websitenya apa. Bisa membuat berbagai macam desain dan berbagai macam dokumen, salah satunya CV (Curriculum Vitae)

Selain bisa ddipakai untuk membuat desain banyak macam dokumen,template yang ada juga melimpah sekali. Bahkan sobat bisa membuat nya dengan gratis tanpa biasa . tidak seperti akaun yang lain untuk mendapatkan desain yang bagus diharuskan langganan ke mode berbayar.

Tidak bermaksut membandingkannya dengan yang lain namun, namun Canva memang memberikan banyak kemudahan dalam hal mengedit dan menambahkan data yang diperlukan. Template yang bisa dipilih pun juga banyak sekali macamnya, dan tentunya gratis.

dibawah ini merupakan cara untuk membuat cv online di canva dibagi menjadi empat inti 1) Pilih jenis dikumen, 2) Pilih template, 3) Edit data 4). Download File:

1. Pilih Jenis Dokumen
Langkah pertama adalah pilih jenis dokumennya lewat pencarian, ketikkan saja jenis dokumen di kasus ini kita akan membuat resume jadi ketik saja "resume" di kolom pencarian., jika sudah muncul resume klik, disana ada macam macam resume yang disediakan di kolom sugesti pilih yang sesuai dengan mu sob.
cara-membuat-cv-online


Oh iya,, pastikan sobat sudah login terlebih dahulu ya dengan akun mu ya bisa akun google dan facebook.


2. Memilih Template
Setelah klik resume tadi makan akan ada sugesti banyak sekali tampilan pilih salah satu yang sekirannya sobat inginkan sesuai selera.
cara-membuat-cv-online

pilih yang ada saja ya sob agar mempercepat proses pembuatan cv, pilih yang ada dan apabila masih menyesuaiakan scroll ke bawah agar muncul pilihan yang lain,,setelah pilih akan dibawa ke halaman baru. 


3. Edit Data
Setelah template yang kamu klik muncul di halaman kerja, kamu bisa langsung mengeditnya. merubah data nya dengan data mu 
cara-membuat-cv-online
Kamu tinggal klik bagian mana yang akan sobat edit, semisal ingin merubahnya dengan fotomu juga bisa sangat mudah hanya tinggal klik dua kali lalu drag dan drop dengan foto mu.
jika ingin merubah ukuran yang terlalu besar, sobat bisa mudah merubahnya. Tempatnya ada di bagian atas halaman kerja.

Mungkin jenis hurufnya juga tidak sesuai bisa dirubah juga, dengan meletaknya juga di bagian atas halaman kerja. cuma tinggal klik saja jenis font yang di inginkan lalu akan berubahlah fontnya.


4. Download File
Setelah melewati proses 1) Pilih jenis dikumen2) Pilih template, 3) Edit data dan terahir adalah download file seperti apakah  Caranya?


Gampang sekali hanya tinggal klik icon panah kebawah seperti tombol simbol download dan klik unduh di bagian bawah maka akan terdownload file yang telah di edit tadi.
cara-membuat-cv-online


Karena kita mau print dokumen cvnya, maka sebaiknya pilih jenis file-nya yang PDF Print. supaya dokumen bagus dan tidak ngeblur saat di cetak.
cara buat cv pdf
cv yang sudah di download 

Setelah jenis file-nya dipilih, kamu tinggal pencet lagi download. File kamu akan diproses dan diunduh.
Tunggu beberapa saat sampai proses download selesai setelah selesai pasti akan ada notifikasi bahwa file sudah di download. 

gimana sangat mudah kan? cara buat cv online semoga bermanfaat, dan selamat mencoba.